Kegiatan Hari Kebangkitan Indonesia Melawan Korupsi pada 19 Mei tahun 2022 yang digagas LAKI di Taman Gardenia, Kubu Raya, Kalimantan Barat berlangsung sukses, aman dan lancar. Berbagai apresiasi disampaikan banyak kalangan. Sudah lebih dari 15 tahun lamanya, Non Goverment Organization ini konsen, terhadap kasus-kasus dugaan tindak pidana korupsi di Indonesia dan Kalimantan Barat.