Tim SAR Gabungan langsung melakukan pencarian terhadap Indra Warga Desa Maribas Kecamatan Tebas yang dilaporkan sejak tiga hari tak kembali ke rumah. Pria berusia 34 tahun tersebut awalnya pamit mencari kayu bakar di hutan namun belum kembali ke rumahnya.
Pencarian terhadap nelayan Ibrahim (70), warga Desa Teluk Melano, Kecamatan Simpang Hilir, Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat dikabarkan tenggelam di Muara Rantau Panjang, Kecamatan Simpang Hilir, sekitar pukul 11.00 Wib siang, Selasa (22/2) kemarin, hingga saat ini belum berhasil ditemukan.