Kepala Kanwil DJPb Provinsi Kalimantan Barat, Kukuh Sumardono Basuki, menyerahkan penghargaan bagi Satuan Kerja (satker) kementerian/Lembaga terbaik dalam kinerja pelaksanaan anggaran semester II tahun 2022 di Aula Kanwil DJPb Kalbar, Pontianak.Â
Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) menerima piagam penghargaan dari BPJS Ketenagakerjaan, sebanyak 75.489 pekerja yang masuk dalam kategori pekerja rentan telah didaftarkan ke dalam program BPJS Ketenagakerjaan.
Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Republik Indonesia memberikan penghargaan kepada Bupati Sambas, Satono sebagai kepala daerah pendukung utama pengelolaan zakat dalam Baznas Award 2023, yang digelar di Jakarta.
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Barat (Kalbar) meraih dua penghargaan dari Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Keuangan Negara (DJLN) Kalbar sebagai Terbaik Mitra Lelang Tahun 2022 dan sebagai Mitra Kolaborasi Penilaian Barang Milik Daerah Terbaik Tahun 2022.
Wakil Presiden Republik Indonesia Ma’ruf Amin memberikan penghargaan kepada 22 Provinsi, 334 Kabupaten dan Kota yang telah mendukung Program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS)
Komitmen memberikan layanan terbaik untuk nasabahnya membuat BRI kembali raih penghargaan internasional pada ‘Retail Banker International (RBI) Asia Trailblazer Awards 2023’ yang diselenggarakan di Singapura (9/3/2023).