Dinas Perkebunan dan Peternakan (Disbunnak) terus mendorong terwujudnya perkebunan sawit berkelanjutan. Disbunnak telah menggandeng berbagai pihak termasuk Solidaridad dan Henkel guna memberikan edukasi dan pelatihan sawit berkelanjutan di Bumi Daranante, sebutan untuk Kabupaten Sanggau.
Beredar video penampakan seekor orangutan di jejaring media sosial. Kabarnya, satwa dilindungi tersebut berada di sekitar perkebunan sawit, Desa Sungai Sepeti, Kecamatan Seponti, Kabupaten Kayong Utara, Kalimantan Barat.
PONTIANAK - Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar) Sutarmidji terus mendorong pengembangan perkebunan dan industri kelapa sawit. Ia senang karena saat ini luas perkebunan rakyat di...
Tidak bisa dipungkiri, sawit menjadi salah satu komoditas paling populer dibandingkan dengan komoditas pertanian lain di negeri ini. Tingginya produksi berhasil menempatkan Indonesia sebagai...
SINTANG - Guna menjalankan program Sintang Lestari, Bupati Sintang Jarot Winarno menekankan bahwa komoditas yang dihasilkan harus menerapkan prinsip berkelanjutan. Termasuk kelapa sawit, yang...
PONTIANAK -Â Sektor perkebunan kelapa sawit menjadi salah satu penyumbang terjadinya konflik di Kalimantan Barat. Dalam kurun waktu dua puluh tahun terakhir, tercatat ada...